Bus Sekolah Gratis untuk Penyandang Disabilitas

Yori Farli

JAKARTA, iNewsTangsel.id - Siswa difabel memanfaatkan layanan bus sekolah khusus disabilitas di Sekolah Yayasan Pembinaan Anak Cacat (YPAC) Jakarta, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Selasa (20/2/2024).

Diketahui, Dinas Perhubungan DKI Jakarta meyediakan lima bus sekolah khusus bagi siswa penyandang disabilitas yang akan terus ditambah hingga 80 bus.

Bus ini berkapasitas tujuh penumpang kursi roda, 10 tempat duduk dan 19 penumpang berdiri untuk memudahkan aktivitas pendidikan siswa difabel di Jakarta.



Editor : Hasiholan Siahaan

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network