JAKARTA, iNewsTangsel.id - Suasana sore hari di MRT Lebak bulus, Jakarta, Selasa (11/3/2025). Operasional MRT Jakarta selama Ramadan berlaku normal: Di hari kerja adalah pukul 05.00-24.00 WIB dengan selang waktu 5 menit di jam sibuk dan 10 menit di jam normal. Sedangkan di akhir pekan/hari libur adalah pukul 05.00-24.00 WIB dengan selang waktu 10 menit.
Editor : Hasiholan Siahaan
Artikel Terkait