ICON Park Alami Insiden Tewaskan Seorang Remaja

Rahman Asmardika
ICON Park wahana taman bermain di Orlando, Florida, Amerika Serikat (AS) terekam saat drop terjatuh hingga menewaskan seorang anak berusia 14 tahun pekan lalu. (Foto: IST)

Pengunjung lain terdengar panik melihat kejadian itu, dengan beberapa berteriak untuk memanggil ambulans.

Diwartakan CNN, insiden itu terjadi pada Kamis (24/3/2022) dan menewaskan seorang remaja berusia 14 tahun yang diidentifikasi sebagai Tyre Sampson, dari St. Louis, Missouri. Remaja malang itu sempat dilarikan ke rumah sakit, namun meninggal karena luka-luka yang dialami.

Kejadian ini masih dalam penyelidikan pihak berwenang di Orange County, Florida untuk menentukan apakah merupakan kecelakaan atau memang disengaja.



Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network