Apakah Anak Kucing Kesakitan Saat Induk Menggigit Lehernya?

Tangguh Yudha
Semua orang tahu bahwa cara induk kucing menggendong anaknya adalah dengan menggigit bagian belakang leher kucing. Banyak yang bertanya-tanya apakah hal itu menyakitkan bagi si anak kucing. Foto: Quara

Dari luar, mungkin tampak berbahaya bagi anak kucing karena mereka akan mengeong, tetapi sebenarnya tidak. Tugas kita adalah membiarkan kucing mengerjakan tugasnya karena mereka yang paling tahu apa yang harus dilakukan.

Seekor induk kucing akan sering menggigit anak-anaknya untuk melindungi dan menjaga mereka tetap aman. Setelah itu, mereka mungkin juga sedikit menggigit sebagai cara untuk mendisiplinkan mereka.

Namun beda cerita jika induk kucing menjadi terlalu agresif dan tampak menyakiti bayi kucingnya hingga membuat terluka. Dalam hal ini, anak kucing harus dipisahkan sementara saat tidak sedang disusui.



Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network