Kisah Pilu Pemain Sirkus OCI! Mengalami Pemukulan, Penyetruman Hingga Dipaksa Makan Kotoran Hewan

Don Peter Rohi
Negara tak boleh abai. Ini soal kemanusiaan, soal hak hidup layak dan perlindungan terhadap warga negara. Foto dok Taman Safari Indonesia

Kini, luka lama kembali terbuka. Pada 15 April 2025, delapan mantan pemain sirkus mendatangi Kementerian Hukum dan HAM dan bertemu langsung dengan Wakil Menteri HAM, Mugiyanto. Dalam pertemuan tersebut, mereka mengungkap kisah tragis: dari pemukulan, penyetruman, kerja paksa saat sakit, hingga dipisahkan dari anak setelah melahirkan, bahkan dipaksa makan kotoran hewan.

Elpisina menegaskan bahwa jika kasus ini terus dibiarkan, maka negara secara tidak langsung membiarkan pelanggaran HAM terjadi tanpa penyelesaian. “Pemenuhan hak asasi manusia adalah tanggung jawab negara. Tidak bisa ditawar,” tandasnya.

 



Editor : Hasiholan Siahaan

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network