Tradisi Menjelang Ramadhan, Masyarakat Berziarah
.
Minggu, 10 Maret 2024 | 11:54 WIB
JAKARTA, iNewsTangsel.id -Menjelang datangnya bulan Ramadhan, Warga mendatangi TPU Penggilingan Jakarta, Minggu (10/3/2024).
Mereka berziarah ke makam orang tua, sanak saudara yang telah meninggal. Hal ini merupakan tradisi yang biasa dilakukan menjelang masuknya bulan Ramadhan.
Editor : Hasiholan SiahaanFollow Berita iNews Tangsel di Google News
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
Berita Terkait
News Update