Peluang CPNS 2023 dan PPPK 2023 di Kementerian Kesehatan, Syarat dan Waktu Pendaftaran Cek di Sini

Binti Mufarida
Peluang CPNS 2023 dan PPPK 2023 di Kementerian Kesehatan cukup besar hingga mencapai 7.249 posisi. Foto: DOK

Kunta secara khusus mengingatkan calon peserta untuk teliti dalam memahami seluruh persyaratan yang telah ditetapkan. Mereka juga diharapkan memperhatikan proses pendaftaran, jadwal, tahapan seleksi, dan sistem kelulusan yang dijelaskan di situs web https://sscasn.bkn.go.id.

"Seleksi administrasi adalah langkah awal dalam proses penerimaan CASN, oleh karena itu, kami sangat mendesak seluruh calon peserta untuk mematuhi semua persyaratan dan ketentuan yang telah ditetapkan," kata Kunta.

Sebagai catatan, satu pelamar hanya dapat membuat satu akun SSCASN selama satu periode pendaftaran. Pendaftaran ini menggunakan data Nomor Induk Kependudukan (NIK) masing-masing.

Selain itu, pelamar juga diminta untuk mengikuti perkembangan informasi terkait penerimaan PPPK di Kementerian Kesehatan tahun 2023 melalui situs web https://casn.kemkes.go.id dan https://sscasn.bkn.go.id.

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network