SMA Binus Serpong Ambil Sikap Tegas: Kami Tidak Maafkan Pelaku Perundungan

Ayu Utami Anggraeni
Pihak SMA Binus Serpong mengambil sikap tegas terhadap kasus perundungan yang melibatkan siswanya. Foto: Dok

Tindakan kekerasan dalam segala bentuknya sangat bertentangan dengan prinsip dan budaya sekolah ini.

"Kekerasan, baik secara fisik, emosional, atau psikologis, sama sekali tidak dapat diterima dan bertentangan dengan nilai-nilai dan prinsip-prinsip yang kami anut sebagai BINUSIANS," tambahnya.

Oleh karena itu, sekolah SMA Binus Serpong dengan tegas menegaskan bahwa mereka tidak akan memaafkan dan mentoleransi para pelaku perundungan.

"Sekolah tidak akan mengampuni atau mentoleransi desensitisasi terhadap tindakan kekerasan dalam bentuk apa pun. Tindakan yang merusak lingkungan ini tidak akan ditoleransi," tegas pihak sekolah.

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network