Berikut Jadwal Mudik Lebaran Via Kapal Laut di Pelabuhan Merak dan Bakauheni

Hasiholan
Diprediksi akan terjadi peningkatan jumlah kendaraan saat musim mudik Lebaran, terutama di pelabuhan-pelabuhan utama seperti Pelabuhan Merak, Bakauheni, Ketapang, dan Gilimanuk

a) Pada periode arus mudik, mulai Rabu (3/4) pukul 00.00 WIB hingga Selasa (9/4) pukul 24.00 WIB, penumpang pejalan kaki dan kendaraan bermotor golongan IVa, IVb, Va, Vb, dan VIa yang menuju Sumatera dialihkan melalui Pelabuhan Merak.

b) Kendaraan bermotor golongan I, II, III, VIb, dan VI menuju Sumatera selama arus mudik, mulai Rabu (3/4) pukul 00.00 WIB hingga Selasa (9/4) pukul 24.00 WIB, diarahkan melalui Pelabuhan Ciwandan.

c) Untuk kendaraan bermotor golongan VIII dan IX menuju Sumatera pada periode arus mudik, mulai Rabu (3/4) pukul 00.00 WIB hingga Selasa (9/4) pukul 24.00 WIB, jalur dialihkan melalui BBJ Bojonegara (Serang-Banten).

d) Selama periode arus balik, mulai Jumat (12/4) pukul 00.00 WIB hingga Selasa (16/4) pukul 24.00 WIB, penumpang pejalan kaki dan kendaraan bermotor golongan I, II, III, IVa, IVb, Va, Vb, VIa, dan VIb yang menuju Jawa dialihkan melalui Pelabuhan Bakauheni.

e) Kendaraan bermotor golongan VII, VIII, dan IX yang menuju Jawa selama arus balik, mulai Jumat (12/4) pukul 00.00 WIB hingga Selasa (16/4) pukul 24.00 WIB, dialihkan melalui Pelabuhan BBJ Muara Pilu (Lampung Selatan).

Editor : Hasiholan Siahaan

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network