Rencana Terbaik

Hasiholan
Tuhan serius terhadap dosa, tetapi Dia juga peduli pada pembebasan.

JAKARTA, iNewsTangsel.id - Yeremia 29:11 adalah salah satu ayat yang sering kita temui, baik itu di buku catatan, diukir pada cangkir kopi, atau dicetak di kaos.

“Sebab Aku ini mengetahui rancangan-rancangan apa yang ada pada-Ku mengenai kamu, demikianlah firman Tuhan, yaitu rancangan damai sejahtera dan bukan rancangan kecelakaan, untuk memberikan kepadamu hari depan yang penuh harapan.”
—Yeremia 29:11 

Tuhan memiliki rencana untukmu.
Tuhan ingin memberkatimu.
Tuhan ingin memberimu masa depan dan harapan.

Namun, kita perlu memahami konteks aslinya …

Dalam ayat ini, Tuhan berbicara melalui nabi Yeremia kepada orang-orang Yehuda—bangsa yang baru saja diasingkan ke Babel selama 70 tahun.

Bangsa Israel diasingkan karena dosa-dosa mereka yang terus-menerus. Bahkan, Yeremia selama 23 tahun telah memperingatkan mereka untuk berhenti memberontak kepada Tuhan atau mereka akan menghadapi akibatnya.

Editor : Hasiholan Siahaan

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network