Ade Ary menambahkan bahwa beberapa orang dari kelompok tersebut terlibat dalam bentrokan, yang mengakibatkan satu orang mengalami luka-luka. Luka tersebut diduga akibat senjata tajam.
"Beberapa orang terlibat dalam tawuran, dan satu orang menjadi korban terkena senjata tajam," ungkapnya.
Ade Ary juga menyampaikan bahwa kejadian ini telah dilaporkan ke Polsek Pondok Aren dan sedang dalam penanganan. "Kasus ini ditangani oleh Polsek Pondok Aren," tegasnya.
Editor : Hasiholan Siahaan
Artikel Terkait