Viral Napi Pesta Narkoba di Rutan Pekanbaru Diiringi Dentuman Musik

Don Peter Rohi
Kepala Kantor Wilayah Kemenkumham Riau pun sudah membenarkan kejadian itu. Ia mendesak agar pejabat yang terlibat langsung dicopot dari jabatannya. Foto ilustrasi

“Narkoba dan miras itu jelas dilarang di dalam rutan. Tapi faktanya, barang-barang itu tetap bisa masuk. Ini perlu penyelidikan menyeluruh, termasuk soal penggunaan ponsel. Jangan sampai ada oknum yang bermain,” kata Mafirion.

Ia pun menyoroti bahwa peredaran narkoba di balik jeruji bukan hal baru. Masih lekat di ingatan soal pabrik narkoba milik Freddy Budiman yang beroperasi dari dalam Lapas Cipinang. Produksi sabu hingga ribuan butir ekstasi pun terjadi di dalam penjara.

“Kasus di Rutan Pekanbaru ini bisa jadi hanya puncak gunung es. Dirjen PAS harus menjadikan momen ini sebagai alarm untuk evaluasi total di seluruh rutan dan lapas,” tegas Mafirion.

 

Editor : Hasiholan Siahaan

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network