Malaikat Tak Bosan Mendoakan Bagi yang Sedekah Pagi

Vitrianda Hilba Siregar
Malaikat akan mendoakan bagi Muslim yang sedekah di subuh atau pagi hari. Sedekah bukan hanya berupa harta, non-harta pun bisa diamalkan. (Foto: Freepik)

2. Saat merasa takut miskin.
Manusia adalah makhluk hidup yang sangat takut akan kemiskinan. Maka, ketika saat itu datang, buatlah permohonan kepada-Nya di waktu subuh agar dimudahkan segala rezekinya.

3. Pada Jumat pagi.
Menurut Ibnu Qayyim rahimahullah bahwa bersedekah pada hari Jumat memiliki keutamaan tersendiri dari hari lainnya.

Seperti halnya bersedekah di bulan Ramadan jika dibandingkan dengan bulan lainnya.

Adapun maanfaat yang bisa diambil dari sedekah pagi, bahwa setiap insan yang menyempatkan waktunya untuk bersedekah di pagi hari akan didoakan dua malaikat dalam segala urusannya.

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network