AKPI Gelar Pendidikan Angkatan 32, Fokus pada Kode Etik dan Integritas
Senin, 10 Maret 2025 | 20:49 WIB

Menurutnya, dalam pendidikan ini, para pengajar akan terus mengingatkan pentingnya menjaga etika profesi.
“Kami akan menyampaikan ini secara terus-menerus sebagai pengingat bagi peserta didik,” tambahnya.
Di akhir sesi, Imran Nating berharap seluruh peserta dapat mengikuti pendidikan dengan baik serta memahami ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku.
"Di AKPI, kami hanya mengajarkan ketentuan hukum. Menjaga integritas adalah hal utama. Kadang profesi ini dianggap rentan terhadap kriminalisasi, tetapi selama kita bekerja sesuai aturan, tidak ada yang perlu dikhawatirkan,” tutupnya.
Editor : Hasiholan Siahaan