get app
inews
Aa Text
Read Next : Dugaan Politik Uang pada PSU Pilbup Serang, Lima Orang Diamankan

H-5 Idul Fitri: 951 Ribu Kendaraan Tinggalkan Jabotabek 

Kamis, 28 April 2022 | 13:28 WIB
header img
Sebanyak 951.758 kendaraan meninggalkan wilayah Jabotabek pada H-10 sampai dengan H-5 Hari Raya Idul Fitri 1443 H. (Foto: Jasa Marga)

Menurut Heru, tren peningkatan lalu lintas yang meninggalkan Jabotabek ke arah timur melalui Jalan Tol Jakarta-Cikampek arah Cikampek terus terjadi. Setelah pada H-6, Rabu (26/04), lalu lintas meningkat hingga 89%, Jasa Marga kembali mencatat kenaikan hingga 141% pada H-5, Kamis (27/04), jika dibandingkan dengan lalu lintas normal pada periode November 2021.

"Total 74.634 kendaraan meninggalkan Jabotabek melalui GT Cikampek Utama yang pada periode normal 2021 sekitar 31.023 kendaraan," ujar Heru.

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut