Ribuan Masyarakat NTT, Hadir di Pesta Rakyat Sahabat Sahat Sinurat

Hasiholan

KUPANG, iNewsTangsel.id - Sahat Martin Philip Sinurat, penyelenggara acara Pesta Rakyat Sahabat Bang Ara Sirait dan Sahat Sinurat, di Kupang, Nusa Tenggara Timur (NTT), Jumat, (2/2/2024), menyatakan bahwa Pesta Rakyat di Lapangan Ampupu, Desa Oelbiteno, Kabupaten Kupang, NTT, merupakan simbol kepedulian untuk masyarakat desa di seluruh Indonesia. "Animo masyarakat di sini sangat besar, salah satunya yang kita bisa lihat di Kabupaten Kupang ini," ujar Sahat.

"Kami melaksanakan acara pada tanggal 2 bulan 2, menargetkan 2222 peserta, namun respons masyarakat sangat luar biasa, ternyata lebih dari 3000 orang hadir. Ini adalah bukti rakyat NTT sangat mencintai Presiden Jokowi, kata Sahat, Ketua Dewan Pembina Relawan Lentera Kasih (Relasi) Prabowo Gibran.

Sahat menyatakan bahwa rakyat menghargai kebijakan Presiden Jokowi selama 10 tahun memimpin yang sangat peduli terhadap masyarakat desa, melalui program Dana Desa, pembangunan infrastruktur, BPJS Gratis, yang kesemuanya fokus pada kesejahteraan masyarakat desa," ujar Sahat.

Selain itu program hilirisasi berdampak  akan terciptanya lapangan pekerjaan bagi generasi muda dan meningkatkan kualitas Sumber Daya Manusia (SDM).

Editor : Hasiholan Siahaan

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network