Politikus PKB Ahmad Fauzi Raih Suara Tertinggi di Dapil Banten 1 pada Pemilu 2024

hasiholan
Hasil tertinggi dalam Dapil Banten diraih oleh Politikus PKB Ahmad Fauzi, diikuti oleh Rizki Natakusumah dari Partai Demokrat. Pemilihan Legislatif Dapil Banten ini menampilkan sejumlah wajah baru, termasuk Neng Siti Julaeha, Tia Rahmania, dan Arif Rahman

BANTEN, iNewsTangsel.id - Komisi Pemilihan Umum (KPU) telah mengumumkan hasil akhir perolehan suara untuk Pemilihan Legislatif DPR RI Daerah Pemilihan (Dapil) Banten I pada Pemilu 2024.

Hasil rekapitulasi oleh KPU tersebut menentukan caleg dan partai yang akan lolos serta mendapatkan kursi di Senayan.

Dapil Banten I mencakup Kabupaten Lebak-Pandeglang, dua kabupaten terbesar di Banten, yang telah memastikan enam caleg akan menduduki kursi di Senayan.

KPU RI telah menyelesaikan proses rekapitulasi dan mengumumkan hasilnya pada Kamis (14/3/2024), di mana enam caleg dipastikan akan melangkah ke Senayan.

Hasil tertinggi dalam Dapil Banten diraih oleh Politikus PKB Ahmad Fauzi, diikuti oleh Rizki Natakusumah dari Partai Demokrat. Pemilihan Legislatif Dapil Banten ini menampilkan sejumlah wajah baru, termasuk Neng Siti Julaeha, Tia Rahmania, dan Arif Rahman.

Editor : Hasiholan Siahaan

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network