get app
inews
Aa Text
Read Next : Peluncuran Aplikasi Mobile AXA myPage: Solusi Digital Terpadu untuk Agen AXA Insurance Indonesia

IM3 Platinum: Layanan Telekomunikasi Premium dengan Sentuhan AI dan Interaksi Personal

Kamis, 21 November 2024 | 19:21 WIB
header img
Dengan teknologi canggih dan kemudahan yang ditawarkan, IM3 Platinum menjadi standar baru dalam layanan telekomunikasi pascabayar di Indonesia

JAKARTA, iNewsTangsel.id - IM3 Platinum hadir sebagai pelopor layanan telekomunikasi yang menggabungkan kecanggihan teknologi Artificial Intelligence (AI) dengan interaksi manusia yang personal.

Mengusung konsep “Simple, Next Level”, IM3 Platinum dirancang untuk pelanggan yang ingin terus berkembang dan mengutamakan kemudahan, baik dalam karier maupun kehidupan pribadi. Layanan ini memberikan kemajuan yang simpel melalui berbagai fitur utama, seperti:

1. Platinum Network: Jalur khusus yang menawarkan akses ke jaringan Indosat yang luas, stabil, dan tanpa hambatan untuk koneksi di mana saja.

2. Platinum Assistance: Layanan pelanggan prioritas dengan akses cepat ke call center 185 dalam waktu maksimal 30 detik tanpa melalui mesin penjawab.

3. Platinum SmartASK: Portal berbasis AI untuk menjawab pertanyaan pelanggan secara otomatis dengan respons cepat dan akurat melalui aplikasi myIM3.

Editor : Hasiholan Siahaan

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut