get app
inews
Aa Text
Read Next : Polisi Gagalkan Aksi Tawuran di Batuceper Kota Tangerang, Tiga Remaja Diamankan

Geger Cipadu! Lurah Pecat Mendadak 9 Ketua RT Tanpa Musyawarah Warga

Jum'at, 26 September 2025 | 14:21 WIB
header img
Warga RW 001 Kelurahan Cipadu, Kecamatan Larangan, Kota Tangerang, digegerkan oleh pemecatan mendadak terhadap 9 ketua RT oleh pihak kelurahan. Foto: Dok

CIPADU, iNewsTangsel.id - Warga RW 001 Kelurahan Cipadu, Kecamatan Larangan, Kota Tangerang, digegerkan oleh pemecatan mendadak terhadap 9 ketua RT oleh pihak kelurahan.

Pemecatan itu dilakukan serentak pada Kamis (18/9/2025), tanpa musyawarah atau pemberitahuan lebih dulu ke warga. RT yang diberhentikan antara lain RT 01, 02, 03, 04, 05, 06, 07, 09, dan 10. Semua itu tertuang dalam Surat Keputusan Lurah Cipadu Nomor: 148/KEP-121 Tapem/2025.

Warga menilai keputusan itu sepihak dan tidak menghargai proses demokrasi. Ketua RT diketahui dipilih langsung oleh warga, namun tiba-tiba dicopot begitu saja.

“Saya tahu dari grup WhatsApp RT tanggal 18 September. Ketua RT di lingkungan saya tiba-tiba diberhentikan oleh lurah, padahal dia dipilih warga secara sah,” ujar Hari Purwanto (45), warga RT 02 RW 01, Kamis (25/9/2025).

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut