Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto Diperiksa KPK Kasus Dugaan Korupsi pada Ditjen Perkeretaapian
.
Selasa, 20 Agustus 2024 | 16:24 WIB
JAKARTA, iNewsTangsel.id - Sekjen PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto berjalan memberikan keterangan kepada wartawan usai pemeriksaan oleh penyidik di Gedung Merah Putih KPK, Jakarta, selasa (20/8/2024).
KPK memeriksa Hasto sebagai saksi kasus dugaan korupsi pada Direktorat Jenderal Perkeretaapian (DJKA) Kementerian Perhubungan (Kemenhub).
Editor : Hasiholan SiahaanFollow Berita iNews Tangsel di Google News
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
Berita Terkait
News Update