Polwan Cantik Kombes Nurul Azizah Jubir Kapolri, Sosok Mendorong Terbentuknya Puluhan Polres Baru

Thomas Pulungan
Karier polwan cantik Kombes Pol Nurul Azizah bisa disebut cemerlang. (Foto: Dok Pribadi/SINDOnews)

Pada tahun 2000 ia ditarik ke Mabes Polri sebagai Staf Perencanaan Umum dan Anggaran. Sejak itu ia banyak berkutat di bidang perencanaan, pengembangan, dan penganggaran Polri. 

Ditarik ke Mabes Polri dengan tugas dan tanggung jawab yang tentu lebih berat, tidak menyurutkan langkah Nurul Azizah untuk terus belajar. Pada tahun 2005, ia melanjutkan jenjang pendidikan S1 di PTIK/STIK. Saat itu Nurul Azizah sudah berpangkat Ajun Komisaris Polisi (AKP). 

Pada tahun 2009, Nurul Azizah naik pangkat menjadi Komisaris Polisi (Kompol). Tahun 2010 Nurul ditugaskan Polda Metro Jaya dan Pamen PTIK. Pada bulan Juli 2014, Nurul Azizah naik pangkat menjadi Ajun Komisaris Besar Polisi (AKBP). 

Setahun kemudian, ia dipercaya menjabat Kasubbag Prodi S3 STIK/PTIK. Lalu menjabat Kasubbag Monev Tala Rolemtala Srena Polri pada tahun 2017, Kasubbaglemwil Baglem Rolemtala Srena Polri tahun 2018, dan Kabag Jianalis Rolemtala Srena Polri tahun 2019. Karier Nurul Azizah semakin cemerlang setelah naik pangkat menjadi Komisaris Besar (Kombes) pada Januari 2020. 

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network