4. Mendesak dan menuntut Presiden Joko Widodo untuk berhenti melakukan sentralisasi kekuasaan ekonomi dan politik Negara Republik Indonesia hanya kepada segelintir orang atau kelompok tertentu, apalagi hanya untuk kepentingan keluarga dan kerabat.
5. Menekan dan menuntut Presiden Jokowi untuk segera menghentikan praktik pelanggaran dan penghancuran prinsip-prinsip Demokrasi serta penindasan HAM, terutama dalam konteks kebebasan berekspresi dan berpendapat bagi seluruh rakyat Indonesia, tanpa diskriminasi, intimidasi, dan represi.
6. Menekan dan menuntut Presiden Jokowi untuk menghentikan agenda-agenda pemerintah yang merusak lingkungan dan mengambil alih ruang hidup rakyat.
7. Menekan dan menuntut Presiden Jokowi untuk segera menurunkan harga-harga bahan pokok kebutuhan rakyat, menghentikan komersialisasi pendidikan, dan mengakhiri pembangunan yang mengandalkan utang negara secara tidak bertanggung jawab.
8. Menekan pemerintahan di bawah kepemimpinan Presiden Joko Widodo untuk menghentikan praktik penyalahgunaan kekuasaan yang bertujuan untuk memenangkan salah satu pasangan Calon Presiden dan Wakil Presiden.
Editor : Hasiholan Siahaan
Artikel Terkait