Tauhid Sandaran Paling Penting Apapun Profesi dan Pekerjaan, Tidak Perlu Dukun dan Pohon Keramat

Vitrianda Hilba Siregar
Salah satu syarat agar amal ibadah diterima adalah memurnikan ibadah kita hanya kepada Allah SWT (bertauhid) dan menjauhi kesyirikan. Foto ilustrasi/ist

PAMULANG, iNewsTangsel.id - Tauhid menjadi hal paling penting bagi Muslim. Apapun profesi dan pekerjaanya maka tauhid adalah hal yang dipegang kuat.

Pedagang yang bertauhid tidak akan datang ke dukun untuk meminta penglaris pada dagangannya, karena ia yakin bahwa rezekinya telah di jamin oleh Allah.

Petani yang bertauhid tidak akan menaruh sesaji pada tanamannya, karena ia yakin bahwa yang menentukan hasil panen adalah Allah bukan dari seseorang tokoh atau pohon keramat.

Guru yang bertauhid tidak akan mengatakan kepada muridnya, bahwa kesuksesan masa depannya itu karena ilmunya, tapi karena pertolongan Allah. 

Dokter yang bertauhid tidak akan menganggap bahwa pasiennya sembuh dari sakit karena dirinya, tapi semua penyakit sembuh atas izin Allah.

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network