ALVA Terus Dorong Adopsi Kendaraan Listrik di GIIAS 2024

Iqbal Ajie
ALVA tidak hanya memperkuat posisinya dalam pasar kendaraan listrik tetapi juga menunjukkan komitmennya untuk mempermudah dan mempercepat transisi menuju mobilitas yang lebih ramah lingkungan

Fitur tambahan mencakup kemampuan untuk memeriksa status baterai secara real-time, sistem pengisian malam hari yang lebih efisien, pencarian stasiun pengisian terdekat dengan data terkini, pemesanan layanan servis, serta sistem anti-pencurian yang memungkinkan penguncian motor dari jarak jauh dan notifikasi jika terjadi upaya pencurian.

Dengan peluncuran ini, ALVA tidak hanya memperkuat posisinya dalam pasar kendaraan listrik tetapi juga menunjukkan komitmennya untuk mempermudah dan mempercepat transisi menuju mobilitas yang lebih ramah lingkungan.



Editor : Hasiholan Siahaan

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network