DANA dan Ant International Gelar Kembali SisBerdaya 2024: Inisiatif Pemberdayaan Perempuan Pengusaha

Shanty Brilliani Tasya
Program SisBerdaya juga mendapat dukungan dari Dewan Nasional Keuangan Inklusi (DNKI)

Noudhy Valdryno, Direktur Kebijakan Publik dan Pengembangan Bisnis, Indonesia di Ant International, menambahkan, “Dengan visi dan misi yang selaras, kami berkomitmen untuk meningkatkan inklusivitas ekonomi digital di Indonesia dan Asia Tenggara, khususnya pengusaha perempuan. SisBerdaya merupakan bentuk apresiasi terhadap semangat kewirausahaan perempuan dan mendukung mereka secara finansial dan kapasitas bisnis.”

Program SisBerdaya juga mendapat dukungan dari Dewan Nasional Keuangan Inklusi (DNKI) dan beberapa lembaga lainnya, menegaskan pentingnya kolaborasi untuk mendukung pertumbuhan ekonomi makro dan inklusivitas keuangan bagi perempuan dan penyandang disabilitas.



Editor : Hasiholan Siahaan

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network