AFI Berbagi Edukasi Literasi Keuangan Kepada Ibu-Ibu di Pelosok Mauk Tangerang

Aris Danu
AFI memberikan literasi keuangan usia dewasa dan pengelolaan sampah rumah tangga kepada lebih dari 120 orang,

“Dengan fokus pada revitalisasi sarana air bersih dan infrastruktur sanitasi, program ini tidak hanya memperbaiki fasilitas yang vital bagi kesejahteraan sehari-hari masyarakat, tetapi juga mendukung pembangunan berkelanjutan dan inklusif. Kami yakin upaya ini akan membawa dampak positif yang signifikan terhadap kesehatan dan kehidupan warga sekitar,” paparnya. 

Selain itu, dalam kegiatan AFI Berbagi, AXA Financial Indonesia bekerja sama dengan RS Hermina Periuk Tangerang untuk menyediakan pemeriksaan kesehatan dasar seperti pemeriksaan tekanan darah, gula darah, dan konsultasi gratis oleh dokter.

Selain itu, dalam program ini juga diberikan penyuluhan kesehatan bagi anak anak, dengan topik mengenai pentingnya kebersihan badan, cuci tangan yang benar, dan menjaga kesehatan gigi dan mulut. Kegiatan ini diharapkan dapat meningkatkan kesadaran anak-anak dan masyarakat akan kesehatan dirinya.



Editor : Hasiholan Siahaan

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network