Ribuan Warga Dapil 3 DKI Deklarasikan Rekan EA

hasiholan
Mengentaskan kemiskinan merupakan salah satu bentuk memberikan keadilan kepada semua rakyat.

Program sosial, tambahnya, sangat dibutuhkan masyarakat yang masuk kategori pra Sejahtera untuk bertahan hidup ketika berada di bawah garis kemiskinan.

Kemudian, dia bertekad akan mengawal kebijakan Pemerintah DKI Jakarta soal ruang-ruang publik. Seperti kebebasan berpendapat hingga pembangunan kantor-kantor pelayanan publik. Terbuka 24 Jam Terima Aspirasi

Erwin Aksa menegaskan, dirinya selalu terbuka untuk menerima aspirasi masyarakat.

“Saya menerima aspirasi bapak ibu sekalian 24 jam. Kita tidak ada jarak. Nomor telepon saya terbuka untuk menerima keluhan bapak ibu,” seru Erwin Aksa.

Kesejahteraan masyarakat merupakan yang utama. Erwin Aksa juga menegaskan persoalan perut harus difokuskan. Sejalan dengan hal tersebut, ia berharap bantuan untuk masyarakat bisa tepat sasaran.“Kita harus memperbaiki BLT dan Bansos agar tepat sasaran,” ujar Erwin Aksa.

Editor : Hasiholan Siahaan

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5 6

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network