get app
inews
Aa Text
Read Next : Grab: Setengah Juta Mitra Driver Telah Terima Bonus Hari Raya Melalui Saldo Ovo Cash Dompet Tunai

Kolaborasi dengan Goto Bangun Rumah Subsidi, Komisi V Minta Pemerintah Transparan

Jum'at, 11 April 2025 | 14:41 WIB
header img
Mereka harus tahu betul apa yang akan mereka dapatkan. Jangan sampai mereka membeli kucing dalam karung, ujar Miko.

Miko juga mengingatkan bahwa kualitas rumah subsidi harus tetap menjadi prioritas. Bangunan harus layak huni, memiliki akses yang memadai, serta dilengkapi fasilitas umum dan sosial yang memadai. “Jangan sampai hanya karena ini rumah subsidi, kualitasnya dikorbankan. Rumah tersebut harus nyaman dan sesuai standar hunian yang layak,” tegasnya.

Ia juga menekankan pentingnya keterbukaan informasi kepada para calon penerima rumah subsidi. Informasi seperti besaran cicilan, skema pembayaran, hingga spesifikasi rumah harus disampaikan secara jelas dan rinci. “Mereka harus tahu betul apa yang akan mereka dapatkan. Jangan sampai mereka membeli kucing dalam karung. Transparansi mutlak agar program ini benar-benar tepat sasaran dan menguntungkan semua pihak,” ujarnya.

Sebagai informasi, sejak 20 Oktober 2024 hingga 8 April 2025, telah dibangun 142.226 unit rumah, dan sebanyak 100.021 unit di antaranya telah memperoleh fasilitas Kredit Kepemilikan Rumah (KPR) sejak 1 Januari 2025.

 

Editor : Hasiholan Siahaan

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut