JAKARTA, iNewsTangsel.id - Jakarta International Jewellery Fair kembali digelar di Jakarta Convention Center Senayan pada Kamis (7/3/2024).
Terdapat beragam tenant yang memamerkan perhiasan, emas hingga mesin-mesin pengolah logam mulia.
Event itu digelar oleh Indonesia Jewellery Fair. Acara tahunan yang pada 2023 ini telah memasuki tahun ke-15
Ini merupakan satu-satunya pameran di Indonesia bagian barat yang diikuti oleh berbagai bidang usaha perhiasan dari dalam dan luar negeri.
Jakarta International Jewellery Fair dibuka oleh Reni Yanita, Dirjen Industri Kecil, Menengah, Kementerian Perindustrian RI dan didampingi Sekjen Asosiasi Pengusaha Emas dan Permata Indonesia, Iskandar Husin.
Editor : Hasiholan Siahaan
Artikel Terkait