Warga Pondok Gede Lapor Polisi Gara-gara Anak Gagal Masuk Akpol, Berikut Tips Tidak Tertipu Calo!

Hasiholan
Polri berkomitmen untuk menindak tegas pelaku yang menyalahgunakan proses penerimaan calon taruna Akpol, termasuk praktik percaloan

Trunoyudo menjelaskan bahwa hasil seleksi akan diumumkan secara terbuka melalui sidang kelulusan. Sidang ini dihadiri oleh peserta, tim pengawas internal, pengawas eksternal, bahkan orang tua siswa dapat menyaksikannya melalui siaran langsung di YouTube.

“Ini sebagai komitmen pimpinan Polri dan seluruh panitia seleksi bahwa penyelenggaraan seleksi calon taruna Akpol maupun penerimaan Bintara dan Tamtama Polri dilakukan dengan prinsip BETAH dan tidak dipungut biaya sama sekali,” kata lulusan Akpol 1995 itu.

Lebih lanjut, seluruh akomodasi selama empat tahun pendidikan juga ditanggung negara, termasuk kelengkapan seragam, konsumsi, fasilitas pendidikan, dan uang saku sampai lulus.

Trunoyudo menambahkan bahwa Polri berkomitmen untuk menindak tegas pelaku yang menyalahgunakan proses penerimaan calon taruna Akpol, termasuk praktik percaloan, penipuan, atau penyalahgunaan proses seleksi, baik yang dilakukan oleh panitia seleksi, oknum anggota Polri, maupun masyarakat yang melanggar hukum pidana maupun kode etik profesi.

Editor : Hasiholan Siahaan

Sebelumnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network