"Bapak tidak tinggal diam terhadap masalah ini, sambil menunggu hasil investigasi yang mendalam terkait informasi tambahanya, silakan lapor," sambungnya.
"Mulai hari ini, berdasarkan arahan dari Kepala Dinas Pendidikan, Heri Dedi Wijaya langsung dinonaktifkan dari guru di SMKN 5 Kota Tangsel. Apa yang kalian aspirasikan pagi ini, kami sekolah merespon dan bekerja, bahwa kasus ini sedang ditangani dan terus diperdalam," bebernya.
Mendengar guru predator seksual dinon-aktifkan, para siswa pun menyambut dengan gembira. Tak hanya disitu, siswa yang melakukan aksi unjuk rasa tersebut berteriak akan selalu mengawal kasus tersebut untuk menjaga nama baik sekolah.
Editor : Hasiholan Siahaan
Artikel Terkait