Mahasiswa Universitas Brawijaya Korban Kabel Fiber Optik Tulis Surat Terbuka untuk Jokowi dan Mahfud

Vitrianda Hilba Siregar
Mahasiswa Universitas Brawijaya Sultan Rif'at Alfatih korban kabel fiber optik yang menjuntai menulis surat terbuka untuk Presiden Joko Widodo dan Menko Polhukam Mahfud MD. Foto: Ist

JAKARTA, iNewsTangsel.id - Mahasiswa Universitas Brawijaya Sultan Rif'at Alfatih korban kabel fiber optik yang menjuntai menulis surat terbuka untuk Presiden Joko Widodo dan Menko Polhukam Mahfud MD.

Surat terbuka ditulis tangan langsung dengan tinta berwarna biru. Sementara surat berisikan 3 halaman.

Dalam surat itu diketahui dibuat di kawasan Bintaro, 2 Agustus 2023. Dalam surat itu Sultan Rif'at Alfatih  meminta agar pihak yang membuat dirinya menjadi korban kabel fiber optik menjuntai  di Jalan Pangeran Antasari, Jakarta Selatan segera bertanggung jawab.   

Akibat peristiwa ini leher korban mengalami patah tenggorokan (fracture) pada 5 Januari 2023 silam. Sultan kini tidak bisa bicara sama sekali. 

Bahkan untuk makan saja hanya mampu mengonsumsi susu dan makanan cair lewat selang, yang membuat tubuhnya juga kian kurus.

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network